SINERGI USAHA KERAS DAN DUKUNGAN

Kesuksesan yang kita capai pada hari ini merupakan sebuah sinergi dari usaha keras yang kita lakukan, dan dukungan dari orang-orang yang berada di sekeliling kita. Jangan terlalu fokus kepada "saya" dan "milik saya".

Kita adalah bagian integral dari suatu realitas yang jauh lebih besar dalam semesta ini. Pertahankan kesuksesan Anda dengan sikap rendah hati dan kemauan untuk tetap belajar!

 

image

 

Memang punya "tekad" bukanlah segala-galanya, tetapi tanpa "tekad" tidak mungkin ada segalanya! Hanya dengan "tekad" yang kuat dan diperjuangkan dengan penuh kesungguhan hati, akan mengubah nasib "biasa" menjadi sukses "luar biasa"!

 

from Andrie Wongso

This entry was posted in . Bookmark the permalink .

4 Responses to SINERGI USAHA KERAS DAN DUKUNGAN

  1. setuju banget nih sama bang Oen-oen... setelah kita bekerja keras dan berdoa, dukungan dari orang terdekat akan selalu membantu kita.

    Best Regards,
    Tito's Weblog

    BalasHapus
  2. good articles :)
    mantab kag :)

    BalasHapus
  3. ibadah, do'a dan usaha...
    menurut a tu adlh konsep dasar kesuksesan..
    ^_^d

    BalasHapus
  4. makasih tito, ina n pak wow ^_^

    BalasHapus

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...