Belajar, Bukan Menyalahkan (BEJ)

Lanjut sob ke ilmu ke-5 dari 24 Ilmu Milyader.

BEJ adalah singkatan dari :

B, dari Blame : menyalahkan orang lain

E, dari Excuse : beralasan

J, dari Justify : menghakimi/ membenarkan

Orang-orang  yang miskin, ketika terjadi sesuatu hal di dalam hidupnya, maka dia sibuk BEJ.

Blame : Dia menyalahkan lingkungannya, dia menyalahkan negara, menyalahkan presidennya, bahkan menyalahkan orang tuanya, bahkan pula menyalahkan engkongnya, karena dilahirkan miskin makanya sekarang dia merasa sebagai turunannya orang miskin, atau menyalahkan pendidikannya, menyalahkan umurnya, menyalahkan bahwa dia merasa tidak ada peluang, dia selalu menyalahkan.

Lalu dia juga excuse/Beralasan : saya masih muda, saya masih belum belajar, saya belum pengalaman. Ini yang menyedihkan, orang-orang yang selalu BEJ seringkali yang dia katakan adalah kebenaran, tetapi saya tegaskan sekali lagi bahwa kebenaran itu TIDAK ADA MANFAATNYA!

Satu-satunya manfaatnya untuk dia adalah MENGHENTIKAN DIA UNTUK MENJADI KAYA, Menghentikan dia untuk Take Action/ Bertindak untuk menjadi lebih baik, menghentikan dia untuk belajar menjadi lebih baik.

Kemudian Justify/ menghakimi/ membenarkan : Ketika ada orang lain yang lebih sukses daripada dia, dia bilang : “o.. terang saja, tidak heran, sudah layak dan sepantasnya”. Dia selalu justify orang lain yang lebih sukses daripada dia tanpa BELAJAR. Ketika ada orang yang kaya, dia selalu omong : “terang saja dia kaya, dia anaknya orang kaya…, sekolah di luar negeri…, bahasa inggris lancar…, kenal anak menteri, dimodalin BMW…, ya terang saja dia sukses dalam usahanya…”

Pertanyaan saya : Ada tidak anaknya orang miskin yang sekarang SUKSES & KAYA? Jawabannya selalu : ADA.

anak marah

Tapi ketika ada orang yang terbiasa men-Justify/ Membenarkan orang lain lebih hebat daripada dia, Maka dia akan ngomong bagaimana? “Oh terang saja, dia anaknya orang miskin toh… saya tahu kenapa dia bisa kaya. Ya karena dia daya juangnya kuat. Dan ya terang saja, anaknya orang miskin daya juangnya harus kuat.”

Ketika kita tanya : “lah kamu kenapa?” Dia jawab: “lah saya anaknya orang menengah sih…, makanya daya juang saya menengah…”

Lihat cara berpikirnya. Ketika orang tidak berhasil, dia akan selalu Tell Story, dia akan menceritakan Blame, Excuse, atau Justify. Nah Ilmu Milyader yang diceritakan disini adalah SELALU BELAJAR, bukan menyalahkan.

Ketika dia belum berhasil, dia selalu tanya: apa yang harus  saya pelajari dari kejadian ini yang akan membuat saya jadi lebih baik, lebih hebat, lebih dahsyat, lebih kuat, lebih kaya, lebih langsing, lebih harmonis, lebih tahan lama, lebih apapun… sehingga kita maju selangkah lebih baik dibanding orang yang menyalahkan?

Pertanyaan saya : sudah belajar apa anda hari ini? Belajar apa yang akan membuat anda jadi lebih baik? Selalu tanya hal ini tiap hari, sehingga apapun yang terjadi dalam hidup ini, kita beri arti yang akan membuat kita menjadi lebih baik.

.

.

pict from : ngerumpi

This entry was posted in , , , . Bookmark the permalink .

38 Responses to Belajar, Bukan Menyalahkan (BEJ)

  1. bagus sob, sangat menginsprasi saya.
    menghakimi orang adalah hal yang tidak baik.
    biarlah dihakimi dengan yang pantas menghakimi

    BalasHapus
  2. cuman bisa garuk garuk pas di paragraf akhir tentang pertanyaan si agan...
    ^_^

    BalasHapus
  3. @ kata bijak : semoga selalu menginspirasi boz

    @ obat : hayoo garuk2 apa?

    @ bisnis online : semoga bisa menginspirasi

    BalasHapus
  4. nice info. . .
    mksh gan infonya. . .

    BalasHapus
  5. Orang Pintyar Tidak Selalu Bijaksana..tetapi Orang bodoh bisa saja bijaksana !

    hehe

    Salam Kenal MAs

    BalasHapus
  6. iya Sih Ada Benernya..Inspirasi Yang Bagus

    BalasHapus
  7. Saya Ikut Nyimak .. DAn Bagus Bagus Artikelnya .Salam Kenal ya

    BalasHapus
  8. wahh ,, sipt dchh sharenya .. terimakasihh yah gan ..
    suxses terus buat anda dalam bikin postingan yang bermanfaat lainnya ..

    BalasHapus
  9. Keren gan.. Dari judulnya aja udah bagus banget.. Thanks nih info nya..

    BalasHapus
  10. nggak cuma sekedar artikel.. tapi juga memberi ilmu... thanks for share,..

    BalasHapus
  11. Iya Terimakasih Ilmu nya , Saya Jadi Bisa Banyak Belajar Dengan Adanya artikel ini .

    BalasHapus
  12. jika tanpa belajar orang itu tidak akan sukses, segala sesuatu itu harus dengan belajar,
    malkasih buat sharenya

    BalasHapus
  13. kemauan yang tinggi dan belajar yang giat pasti orang itu sukses, thanks buat sharenya

    BalasHapus
  14. Hari ini aku sudah belajar banyak dari sini sobat ^^

    BalasHapus
  15. selamat pagi agan,
    kata-katanya menginspirasi banget nih....

    BalasHapus
  16. iya juga gan, rata-rata orang seperti itu, mungkin secara ga sadar saya juga termasuk. terima kasih gan untuk artikelnya...

    BalasHapus
  17. @ chubbi : ok

    @ obat : ok

    @ xamthone : ok

    @ tas laptop : ok

    @ sigit : always bermanfaat sob :D

    BalasHapus
  18. @ fahrie sadah : semoga terus menginspirasi om :)

    BalasHapus
  19. menarik sekali untuk disimak ...
    salam kenal,.
    happy Bw

    BalasHapus
  20. @ campor bawor : oyi boz, salam kenal balik

    BalasHapus
  21. sebuah kata dari bahasa inggris yang sangat menarik untuk disimak.. lama tak mampir kesini bagaimana kabar sobat oen-oen...

    BalasHapus
  22. salam kenal sobat oen-oen.. perdana singgah disini.. postingannya juga bagus-bagus sekali..

    BalasHapus
  23. motivasi yang sangat membangun...
    terimakasih..

    BalasHapus
  24. saya sangat setuju dengan anda
    kita harus berfikit seperti orang sukses..

    BalasHapus
  25. yaapp, bener banget gan, kita liat orang lain sukses bukannya dijadikan tolak ukur atas apa yang udah kita lakukan, tapi kebanyakan itu sebaliknya, seperti yang agan bilang kebanyakan malah bisanya menyalahkan, beralasan, dan ng-justify orang lain,

    BalasHapus
  26. gak kan banyak orang sukses di negara kita nih kalau orang-orangnya hanya bisa pasrah pada nasibnya, tanpa ada usaha untuk merubahnya,

    BalasHapus
  27. ingat,, manjadda wa jadda, siapa yang bersunguh-sungguh pasti jadi, dan stu lagi, Alloh tidak akan merubah nasib suatu kaum kecuali mereka merubah nasib mereka sendiri,

    BalasHapus
  28. belajar untuk menjadi lbh baik dari hari kemarin

    BalasHapus

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...