Cara Membaca Fitur Statistik Blogger 7

Ini adalah serial terakhir dari Cara Membaca Fitur Statitik Blogger/ Blogspot kita. *Buktikan klo ini yang terakhir, hehe...

Meneruskan postingan sebelumnya di cara membaca fitur statistik blogger yang membahas tentang menu audience, kita lihat versi OS ato Operating System yang lebih banyak yang tertampil di statistikku :

operating system mobile dan blackberry

Nah kelihat kan Operating System yang mobile ada Blackberry, Android, Nokia, iPad, iPhone, Sony Ericsson dan Samsung. Tapi masih kecil ya yang akses pake HP coz udah rahasia umum klo blogspot itu versi mobilenya masih berat klo dibandingkan lainnya, walopun udah dibuat versi mobile. :D

 

Oke sob selesai sudah pembahasan cara membaca fitur statistik blogger, tapi ternyata ada satu tombol yang masih belum kita lihat, yaitu tombol refresh, mau tau… mau tau… jamaahh ohh jamaahh… heuheuheu..

tombol refresh di statistik blogger 

sesuai namanya tombol ini untuk refresh data. Ada di setiap menu, apakah itu posts, overview, traffic source dan audience. Jadi ketika kita sudah masuk dalam menu waktu tertentu maka kita tinggal refresh aja buat melihat klo ada perubahan dalam statistik kita.

 

Sip, tapi sebelum ditutup *hyah belum selesai juga..*, ada tips yang berguna buat yang belum tahu, klo yang udah tau ya gpp juga deh ;p. Ini adalah penggunaan gambar dan menu ping/ directory. Ini berguna untuk meningkatkan jumlah traffic kita, yang nanti imbasnya ya alexa naik dan index blog kita lebih bagus. Klo g percaya ini buktinya

fungsi gambar dalam postingan

itu adalah screenshot dari referring URLs ku yang terletak di menu Traffic Sources. Yang ada tulisan “imgres” itu adalah searching google untuk gambar. Klo search biasa ya yang diatas tu “search”. Nah yang ping itu biasanya tulisannya '”redirect”. Kayak blogku ini misalnya “linkwithin” yang muncul di bawah postingan, istilah lainnya ya related post, tapi menggunakan pihak ketiga, bukan gadget asli blogger.

 

Alhamdulillah selesai juga penjelasannya tentang cara membaca fitur statistik blogger/ blogspot dari bagian overview sampai audience, lama juga ya, udah hampir seabad ni, hehe..

Semoga bermanfaat dan membantu sobat semua yang masih kebingungan cara membaca statistik blog versi blogspot ini.

                      

                    

.

This entry was posted in , , , , . Bookmark the permalink .

6 Responses to Cara Membaca Fitur Statistik Blogger 7

  1. Udah selesai ya, Oen? Padahal aku lom mudeng juga..hihi...

    BalasHapus
  2. ahahahaha, cape' de ;p

    BalasHapus
  3. ditunggu ulasan2 lainnya deh.... ^_^

    BalasHapus
  4. iya boz, masih capek dengan serial ini, hehehe...

    BalasHapus

  5. thnks Gan atas infonya..... keren

    BalasHapus

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...