Mengenal Passion Kita Demi Masa Depan Gemilang

Tersentuh postingannya mbah jiwo kemaren tentang orang-orang sukses, ada Billy Boen, terus Steve Jobs, dan Sir Rockefeller kemudian ada cerita tentang ikan tuna yang tidak bisa ditemukan di sembarang lautan. Benar-benar menambah pengetahuan dan motivasi lagi.

Jadi sobat, filosofinya adalah, ikan yang paling bergizi dan kayaknya paling digemari oleh penikmat ikan lautan adalah ikan tuna. Akan tetapi tidak semua laut ada ikan tuna-nya, hanya sebagian yang ada ikan tuna-nya. Oleh karena itu kita harus pintar-pintar memilih cara dan strategi untuk mendapatkan ikan tuna itu.

Maksudnya apaan? Maksudnya adalah jika kita ingin mencari uang maka tidak sembarang tempat ada uangnya. Maybe di setiap tempat ada ikannya, tapi kan ikannya beda-beda, ya khan sob. Nah ini adalah pilihan strategi kita dalam menemukan tempatnya ikan tuna itu *baca : uang melimpah. Entah itu propety, IT ato lainnya.



Kunci dari orang-orang sukses adalah kita pandai dalam memilih tempat yang sesuai dengan passion kita. Apa itu passion? Menurut Billy Boen dalam Mbah Jiwo lagi, passion adalah sesuatu yang membuat kita lupa waktu saking kita senang dan perhatiannya, benar-benar menikmati, seakan waktu habis begitu saja jika kita melakukannya, sampai lupa makan, tidur, dan lupa semuanya dah.

Oleh karena itu sob, klo kita melakukan hal/ pekerjaan yang menjadi passion kita maka dijamin kita akan perfect dalam bidang itu jika kita benar-benar menggeluti bidang tersebut. Maka mulai sekarang pastikan kita menggeluti bidang yang kita passion di dalamnya. Klo perlu tutup telinga dah klo orang lain mencemooh yang kita lakukan dengan senang hati itu. Asal yang kita lakukan adalah baik, why not.

Kemudian ini yang terpenting, Tung Desem Waringin pernah mengatakan klo kita hanya senang tok, tidak menghasilkan uang ya itu sama saja dengan foya-foya, maka carilah passion yang kita senang tapi juga menghasilkan, ato buat passion kita menghasilkan uang. Maka saya yakin 99.99% karena di dunia tak ada yang 100% katanya TDW, kita pasti akan menghasilkan banyak uang dari bidang passion kita tersebut. So, mari kita kerjakan passion kita sob. Met berkarya


inspirasi dari mbah jiwo dan postingan-postingannya, TDW dengan ceramah dan pengalamannya dan mamanawian dengan picture of hujan uang

This entry was posted in , , , . Bookmark the permalink .

9 Responses to Mengenal Passion Kita Demi Masa Depan Gemilang

  1. your carrier is not your passion.. tapi alangkah indahnya jika dari passion kita bisa menghasilkan.. uang misalnya :p

    BalasHapus
  2. sepakat aku om.. bener banget itu,, tempat sangat menentukan hasil..
    jual duren di tempat orang-orang yang nggak suka duren ya mana laku,,iyo to om... ;)

    BalasHapus
  3. kalau gitu passionku blog. abis aku sering ngeblog sampai lupa waktu biar cuma 1- 2 jam sehari. setiap hari.

    BalasHapus
  4. dengan passion tentu saja akan terus bergerak...

    BalasHapus
  5. Setuju sekali. Passion akan menjadikan kita bersemangat dalam menjalani keseharian baik itu pekerjaan atau aktifitas lainnya :)

    BalasHapus
  6. @ obat tradisional : thanx balik boz :D

    @ photoshop : yep, kayak pemain bola, bermain aja dapet uang milyaran bahkan triliunan klo dikurs ke rupiah ^^

    @ ip-ip : yupi, tapi klo duren tetep aja bisa laku, kan yang disitu agen duren walopun g suka duren ;p

    @ unifile : silahkan dibuat menghasilkan blognya boz, asikk lho monetize blog :D

    @ rian : benar sekali rian, bergerak tuntaskan perubahan :D

    @ coretan hidup : saatnya menjadikan passion menjadi ladang yang menghasilkan, menghasilkan suka dan menghasilkan harta dan kebahagiaan ^^

    BalasHapus
  7. @ bang eko tri : thanx boz :)

    BalasHapus

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...