Cara Membaca Fitur Statistik Blogger 4

Ternyata ada yang ketinggalan sob, di bagian post ada 2 bagian yaitu bagian pertama adalah postingan/ posts dan yang kedua adalah pages.

Klo yang bagian post udah dibahas di postingan yang kemaren tentang cara membaca fitur statistik blogger 3, sekarang kita lihat bagian kedua-nya di tab posts yaitu pages. Terletak di bawahnya posts :

bagian pages statistik blogger

Nah kita lihat ada kata ‘pages’ di situ. Terus itu apa?

Klo di tempatku ini tidak ada statistiknya :

pages no stats ada tulisannya “No stats yet, check back later”.

Ini karena menu pages ni setahuku diperuntukkan untuk kita yang memakai menu tambahan laman. Tambahan laman adalah fitur blogger terbaru untuk menambah halaman sendiri, jadi tidak termasuk posting. Misalnya ‘home’, ‘about me’ dsb. Tapi tidak semua template mendukung fitur ini. Dan salah satunya adalah tempatku ini tidak bisa ditambahi dengan ‘tambah laman’ ini.

Contohnya seperti ini klo masih belum paham apa itu tambah laman sob, klo yang udah tahu diem aja ya, he..

contoh laman Nah kelihat kan, ini memakai gadget tambah laman. Lain waktu aja ya klo mo tanya tentang laman ini. Coz aku ternyata juga baru bisa buatnya ;p

Jadi, statistik ini akan keluar datanya klo kita memakai fitur ini. Klo tidak ya dijamin tidak keluar datanya. Maybe ada sobat yang bisa menambahkan tentang cara pembacaan statistik buat data ‘pages’ ini ?

*belum masuk ke menu tab ketiga dan keempat tentang traffic source dan audience ^ ^

This entry was posted in , , , , . Bookmark the permalink .

9 Responses to Cara Membaca Fitur Statistik Blogger 4

  1. Kalo ada yang baca ya statistiknya muncul. Di aku judulnya About. Kalo ada yang ngklik ya ada angkanya tuh...

    BalasHapus
  2. berarti perkiraaku benar ya mbak ami, berarti aku cocok jadi peramal dah, xixixixi..

    BalasHapus
  3. dengan adanya fitur ini di blogger, jdi gak susah2 harus buka google analytic dlu..

    BalasHapus
  4. @All : sorry sob g bisa nanggepi satu-satu nih, tapi yang jelas semua aspirasi kalian dah kuserap (kayak anggota dewan aje :p) Thanx sob for everything, coz aq jarang ngenet nih :D

    BalasHapus

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...